SEO - atau
Search Engine Optimization merupakan hal yang sangat penting untuk semua blog dan website. Siapa sih blogger yang tidak kenal dengan
SEO.
SEO merupakan
serangkaian proses yang dilakukan untuk mendapatkan dan meningkatkan traffic/ visitor melalui mesin pencari dengan memanfaatkan mekanisme kerja atau algoritma mesin pencari tersebut. Pada saat ini, mesin pencari yang paling banyak dipakai yaitu Google
Search. Pada kali ini, saya akan membahas tentang Tips dan Trik SEO Blogger 2013. Tips dan Trik ini dapat dipakai oleh blog blogspot, wordpress dan website yang berCMS lainnya.
Daftar ke Search Engine
Sebelum bermain dengan
SEO, anda harus memperkenalkan blog anda dengan Search Engine yang terkenal pada saat ini. Mesin pencari yang terkenal saat ini yaitu
Google,
Bing dan
Yahoo. Jadi lakukan pendaftaran blog anda ke 3 mesin pencari di bawah ini
Publikasi ke Situs Sosial Media dan Web Directory
Setelah membuat artikel dan
mempulikasikannya, ada baiknya anda mempublikasikannya ke sosial media. Anda dapat mempulikasikannya melalui
Facebook ,
Google+ dan
Twitter. Setelah itu anda juga disarankan untuk mempublikasikannya melalui web directory berikut.
Pakai Template yang Mendukung SEO
Template blog ini lumayan berpengaruh dalam mesin pencari. Ciri-ciri template
SEO yaitu adanya breadcrumbs, post snippet, meta tag yang relevan, dll. Anda dapat memakai template
SEO Hack4rt sebagai template blog anda. Atau download dan dapatkan template terbaik Hack4rt
Tanam Backlink
Inilah yang sangat penting
dalam hal
SEO.
Untuk mendapatkan banyak backlink,
Hack4rt melakukan beberapa hal berikut
- Blogwalking
- Modifikasi Template
- Mengelabuhi COPAS-ER secara diam-diam
Artikel
Beberapa kriteria artikel yang akan
mengoptimalkan situs dan blog anda.
- Artikel semestinya ketikan tangan sendiri
- Artikel bermanfaat dan terstruktur
- Artikel sebaiknya dibuat secara teratur
- Sebaiknya artikel yang dibuat sedang trend atau banyak yang mencari
- Judul Artikel harus mengandung keyword
Trik dan Tips diAtas pernah saya lakukan sendiri dan saya merasakan perbedaannya